Perayaan Natal Gereja Katholik Jomegatan
Zulistya Adi Saputra 04 Januari 2023 14:08:28 WIB
Jomegatan (3/1/2022) Lurah Ngestiharjo beserta Kamituwa dan Ibu Ketua PKK Ngestiharjo menghadiri perayaan Natal Gereja Katholik Santo Petrus Kanisius Jomegatan. Dalam Sambutannya Lurah Ngestiharjo mengucapkan terima kasih dan mengucapkan selamat merayakan natal kepada jemaat gereja.
Dalam perayaan ini, Lurah Ngestiharjo memberikan doorprize kepada 2 jemaat gereja yang berhasil menjawab pertanyaan dari panitia natalan.
Perayaan Natal Gereja Katholik Santo Petrus Kanisius Jomegatan juga disemarakkan dengan adanya gelar budaya antara lain tari tarian, gejog lesung.
Komentar atas Perayaan Natal Gereja Katholik Jomegatan
Formulir Penulisan Komentar
Profil Kalurahan Ngestiharjo
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License